Masyarakat Terdampak Covid-19 Akan Terima Bantuan Sembako

GP Boalemo – Pemda Boalemo seriusi penanganan dan pencegahan Covid-19 agar masyarakat Boalemo tidak terpapar wabah yang melanda dunia tersebut

melalui Kepala Dinas Sosial dan PMD, Pemda Boalemo saat ini sedang merampungkan data bantuan sembako bagi masyarakat terdampak langsung Covid-19.

Kepala Dinas Sosial dan PMD Boalemo, Ulkia Kiu menyampaikan, saat ini Pihaknya sedang merampungkan Data yang akurat guna Penyaluran Bantua Sembako dari Provinsi

disela-sela kunjungan Gubernur Gorontalo ke Boalemo, mendampingi Bupati Darwis Moridu, Ulkia menyampaikan kepada Gubernur tentang kesiapan Dinsos dalam penyaluran bantuan.

Gubernur Gorontalo menjelaskan Bantuan Sembako kepada Bupati Darwis dan Ulkia Kiu. foto : DaimaR

Kepada wartawan media ini Ulkia menyampaikan bahwa, untuk tahapan dan mekanime akan disampaikan dengan surat resmi

“Pak Gubernur menyampaikan bahwa Boalemo segera persiapkan semua. adapun komponennya beras 5 kg, minyak goreng 1kg, ikan segar/olahan dab Gula. untuk Tahapan dan mekanisme penyaluran akan segera disampaikan”. (Ryn)

 

Show More

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button